Salah satu wisata yang indah di Kabupaten Malang yaitu pulau sempu, kita bisa kesana dengan melakukan penyebrangan dari pantai sendang biru dengan mneggunakan perahu nelayan sekitar. Setelah tiba di pulau sempu kita bisa mengujungi beberapa pulau yang indah dan salah satunya adalah "Segara Anakan" yang udah terkenal itu loh.
Pesen dari aku kalau kesana sama teman-teman banyak akan lebih asyik, dan juga bermalam disana...pasti ajibbb dahh...
Senin, 03 Desember 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar